Meracau Tentang Dia

Bukan karena kecantikan wajahmu aku menunggu
Bukan karena keceriaanmu aku merindu
dan bukan karena kesederhanaan mu aku berdiam diri membisu

semua karena kamu yang aku tak tahu
mengapa aku menunggu mu
mengapa aku merindukan mu
dan mengapa aku selalu terdiam membisu

Bukan karena kulit putih halus mu
atau tutur berjuta kata manis mu
dan juga renyah tawa bahagia mu
aku selalu berlutut
selalu tepaku
tak berdaya di dera rasa ingin selalu mencari mu

bebaskan aku
lepaskan aku
biarkan aku membawa seorang yang tak tahu mengapa selalu ku rindu
karena dunia ini terlalu luas untuk ku nikmati sendiri

mungkin .....................


Jakarta, Maret 2015.
Manticore's rules

Popular Posts